Varian Omicron di Indonesia Kini Tercatat 414 Kasus
Meutiaranews.co – Varian Omicron di Indonesia bertambah 75 kasus per Sabtu (8/1/2022). Total kasus menjadi 414, dengan 31 kasus merupakan transmisi lokal. Kementerian Kesehatan RI mencatat total kasus konfirmasi varian…